SOAL UAS ALJABAR LINIER SEMESTER 1 JURUSAN TEKHNIK INFORMATIKA
Kerjakan 4 dari 6 soal yang tersedia
1.Diketahui sebuah system persamaan linier sebagai berkut :
2X + y +4z = 8
3x + 2y + z = 8
X + 3y + 3z = 10
Selesaikan persamaan diatas dengan metode Gauss Jourdan
2.Tentukan nilai eigen dan vector eigen yang terkait dengan
matrik berikut :
H =
1 -2
1
4
3.Tentukan hasil dari proyeksi orthogonal
vector p = 2i-6j-3k ke vector q= 4i+2j-4k dan tentukan besar sudutnya !
4.Carilah hasil rotasi garis 2x-y+6=0 yang
diputar kekiri (berlawanan dengan arah jarum jam) sebesar 90◦ !
5.Tentukan faktorisasi A = LU dan pecahkan
sistem linier AX₁ = K, pada matriks berikut
A= 4 2 4
dan K= 5
2 3 -6
8
1 4 7
-6
6.Tentukan invers matriks dengan menggunakan metode sembarang,
pada matriks dibawah ini
A= 2 6 -5
2 8 6
2 7 4
Komentar
Posting Komentar